"Saya belum berpikir untuk pindah dari Barito Putera. Saya akan bertahan di sini karena ingin mengembalikan nama besar Barito. Selain itu, ingin membangun sepakbola di Kalimantan Selatan," kata Salahudin .
Salahudin menerangkan, faktor lain yang membuat dirinya betah berlama-lama di Barito itu, karena manajemen memberikan hak penuh untuk memilih dan membentuk pemain.
"Saya betah melatih di Barito, karena manajemen memberikan hak otoritas untuk memilih dan membentuk pemain. Ini yang jarang-jarang terjadi di klub-klub di Indonesia," ucap Salahudin.
0 comments:
Post a Comment