Debut perdana kiper yang mempunyai kepala plontos ini dimulai sa'at menggantikan kiper utama Barito ya'itu DAP atau Dian Agus Prasetyo dalam laga melawan Maung Bandung , itulah kali perdana Adithia Harlan menjalani debut di Indonesia Super League , sekalipun di laga itu Adhit seperti gugup dengan animo suporter bandung apalagi saat sorakan bobotoh menyertai kesalahannya dalam mengantisipasi bola .

Namun skor tak berubah hingga akhir laga , sekalipun tak ada terlihat kecemerlangan Adhit di laga perdananya namun pelatih kiper Barito Ismairi menyatakan cukup puas dengan performa Adithia Harlan sa'at itu .
Wallpaper Adithia Harlan kiper barito Putera

Laga kedua Adithia Harlan lah yang cukup membuat para penikmat sepakbola Indonesia cukup berbeda melihat kiper yang satu ini , repleks dan antisipasi nya lah yang membuat Mitra Kukar cukup sulit menjebol gawang barito sa'at itu , sekalipun saat itu barito harus menelan kekalahan kontroversial setelah keputusan wasit ''Adung'' yang masih perlu dipertanyakan ke apsahannya , eksekusi Esteban Herrera pun akhirnya berhasil menjebol gawang Adhit lewat titik pinalti

Laga ketiga adhit bersama barito juga bermain luar biasa derbi yang berjuluk derbi ''papadaan'' itu membuat kedua club Persisam dan Barito bermain cukup terbuka , namun kegemilangan Adhit kembali menjadi sorotan apalagi sa'at Lancine Kone sudah bisa merumput bersama Persisam , namun sekali lagi nama Adhitya Harlan menjadi momok bagi striker striker di Indonesia

Betapa tidak dari 3 laga nya cuma satu goal itupun lewat titik putih , dan ternyata Adithia Harlan pun adalah Kiper keempat di Barito setelah DAP, Dedi dan juga Husien Mughni .

apalagi disaat seperti ini timnas Indonesia masih belum menemukan Kiper Yang konsisten selain Kurnia Meiga Hermansyah yang lain masih belum mampu menunjukkan konsistensi nya di persepak bolaan nasional.

Sumber : info indonesia super legue

1 comments:

  1. Semoga aditya Harlan semakin sukses dan menjadi pemain unggulan Indonesia dimasa depan...Bravo Barito Putra !

    ReplyDelete

 
Top